Monday 2 May 2016

ALEPPO EMERGENCY APPEAL

 i4SYRIA dilaporkan akan melancarkan Aleppo Emergency Appeal untuk membantu 250,000 lebih rakyat Aleppo. Kondisi mereka yang terblokade membuat bantuan kemanusiaan tidak bisa untuk masuk ke sana. Ini terjadi akibat pengeboman yang tidak henti-henti sejak 23 April lalu.

Berikut adalah beberapa data berkenaan situasi terkini di Aleppo yang berhasil kami himpun berdasarkan konfirmasi dari Humanitarian Care Malaysia Berhad. Informasi ini disebar melalui jaringan What's App. Hal tersebut dilakukan karena memang lembaga tersebut sedang menggiatkan penggalangan dana untuk membantu rakyat alleppo.

Tercatat lebih 252 orang telah menjadi korban sejak minggu lalu. Termasuk didalamnya 49 anak-anak. Hal tersebut menjadikan jumlah korban di Aleppo sejak tahun 2011 meningkat menjadi 28, 830 orang.

Rumah sakit Al-Aqsa di Aleppo turut dibom pada hari rabu. Peristiw  tersebut menyebabkan jatuhnya korban lebih dar 30 orang. Termasuk didalamnya para  dokter anak yang ada  di Aleppo. Rumah sakit  ini adalah dibangun oleh NGO internasional Doctors Without Borders (MSF). 

Serangan oleh rezim Suriah yang dibantu oleh Rusia telah ditingkatkan  sejak satu minggu lalu (sampai berita WA disebar dan sampai kepada kami). Menurut berita hal tersebut dilakukan untuk memutuskan suplai senjata untuk  ‘pemberontak’.

Serangan barrel bom (bom curah) ditargetkan ke kawasan Hritan, Kaft Dael, Bab al-Haded dan wilayah Kastelo di Aleppo.

Akibat dari pengeboman yang dilakukan secara masif dan intensif ejak 2011 juga telah menyebaban kehancuran  warisan kebudayaan  dunia Old City of Alleppo. Cagar budaya tersebut telah di sahkan  oleh UNESCO sebagai salah satu tempat bersejarah di dunia. Sangat disayangkan, selain manusia juga situs perasaan dunia menjadi hancur atau terkorbankan.

i4SYRIA aktif penggalangan bantuan dari seluruh dunia. Bantuan ini nantinya akan disalurkan kepada rakyat Alleppo melalui NGO yang sudah ada di Syiria. Kampanye ini terus dilakukan Dan sumbangan akan difokuskan untuk obat-obatan dan makanan. Untuk update informasi, boleh kita semua mengikuti perkembangan apa yang terjadi di Alleppo Dan Syiria di akun FB i4SYIRIA.

Untuknitu juga kami menghimbau semua kita, atas nama kemanusian untuk membantu. Demikian sampai berita ini kami turunkan untuk membantu informasi.
Berikut adalah penggalangan bantuan yang dilakukan di Malaysia. Informasi lanjutan bisa langsung ke alamat di bawah.

Bantuan akan difokuskan kepada makanan dan perubatan yang akan disalurkan melalui rakan NGO disana. Anda boleh ikuti perkembangan terkini di Aleppo dan Syria melalui FB i4SYRIA.

2 Langkah mudah untuk menyumbang:

1) Salurkan sumbangan anda atas nama 'Humanitarian Care Malaysia Berhad':

Akaun Maybank Islamic : 5642-5856-0698
Akaun Bank Islam : 1209-20100-34904
Akaun CIMB Islamic: 8602 135 592

2) Maklumkan melalui email ke account@mycare.org.my bersama salinan slip atau Whatsapp/Telegram ke 012-2799734 dan nyatakan kemasukan untuk ‘Aleppo'

Untuk maklumat lanjut, sila hubungi Ibu Pejabat MyCARE: 
+603-8941 2341 (En Aiman)

*Tempoh Projek: 2 Mei 2016 - 16 Mei 2016

Mohon sebarkan info ini kepada kenalan/sahabat anda!

#AleppoIsBurning #SaveSyria

No comments:

Post a Comment